1. Tekan Ctrl+O (Open) gambar yang diinginkan.
2. Tekan Ctrl+Shift+N (Create New Layer). Kemudian pastikan Foreground berwarna hitam, dan tekan Alt+Del untuk mewarnai layer baru dengan warna hitam. Serta ubah Blending Modenya menjadi Screen.
3. Tambahkan efek Graphic Pen (Filter -> Sketch -> Graphic Pen). Atur Stroke Length : 6, Light/Dark Balance : 95, Stroke Direction : Vertical.
4. Maka gambar akan tampak seperti berikut.
5. Beri efek Gaussian Blur (Filter -> Blur -> Gaussian Blur). Isikan 1 px saja.
6. Untuk tambahan saja, opacity layer bisa dikurangi lagi untuk memberikan efek yang lebih pas. Nggak usah dilakukan juga nggak masalah. Dan inilah hasilnya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar